Pesta Segera Berlalu (6)
Samaria pasti akan dihancurkan
Karena dosa yang sedemikian parah, Tuhan berketetapan untuk mengakhiri keberadaan Samaria. Amos pun lalu menggambarkan betapa besar murka Allah terhadap mereka,...
Pesta Segera Berlalu (5)
Apalagi klaim bahwa Tuhan menyertai mereka sangat diragukan kebenarannya oleh Amos. Tuhan tidak akan menyertai pemerintahan yang penuh dengan penindasan dan kekerasan (Am. 6:3)....
Pesta Segera Berlalu (4)
Kritik terhadap orang-orang yang hidup dalam pesta dan kesenangan
Sorotan Amos terarah kepada “orang-orang terkemuka … yang kepada mereka kaum Israel biasa datang” (Am. 6:1)....
Pesta Segera Berlalu (3)
Struktur perikop
Am. 6:1-14 merupakan akhir perkataan-perkataan Amos (Am. 3:1 – 6:14), bagian yang diperkirakan sungguh berasal dari sang nabi sendiri. Lebih khusus, perikop ini...
Pesta Segera Berlalu (2)
Tidak semua orang kaya buruk, tidak semua penguasa jahat, sebagaimana tidak semua orang miskin adalah orang baik yang pantas mendapatkan pembelaan. Suatu kelompok selalu...
Pesta Segera Berlalu (1)
Keberpihakan Alkitab, baik Perjanjian Lama maupun Perjanjian Baru, terhadap mereka yang kecil, miskin, lemah, dan terpinggirkan tidak diragukan lagi. Dengan tegas dinyatakan bahwa orang-orang...
Apa Kata Kitab Suci tentang Api Penyucian (6)
Teks-teks Kitab Suci tersebut di atas tidak berbicara apa-apa tentang cara penyucian, juga tentang api. Gagasan tentang api berasal dari Yudaisme yang mencampurkan purgatorium...
Apa Kata Kitab Suci tentang Api Penyucian (5)
Yang pertama berpikir tentang sakramen pembaptisan yang diterima seseorang sebagai wakil orang yang sudah mati, mungkin seorang katekumen yang mati sebelum dibaptis. Ia menerima...
Apa Kata Kitab Suci tentang Api Penyucian (4)
Perjanjian Baru
Untuk dialog ekumene, penting bertanya apakah gagasan seperti di atas juga ditemukan dalam Perjanjian Baru? Dari pelbagai teks yang sering dijadikan acuan, beberapa...
Apa Kata Kitab Suci tentang Api Penyucian (3)
Di situ diandaikan bahwa keadaan orang mati belum ditentukan secara definitif di saat kematian. Mereka juga belum masuk ke surga atau neraka. Mereka berada...