Sebagai Pendatang dan Perantau (5)
Pada akhir masa kerajaan Yehuda, kitab Ulangan memberi perhatian lebih besar lagi terhadap orang asing. Hal ini mungkin berkaitan dengan sejumlah besar pengungsi kerajaan...
Sebagai Pendatang dan Perantau (4)
Alkitab Ibrani dan penerimaan orang asing
Dalam Alkitab Ibrani (Perjanjian Lama) tersimpan contoh sangat tua dari mekanisme tersebut di atas. Menarik untuk dilihat bagaimana potensi...
Sebagai Pendatang dan Perantau (3)
Bagaimana masih dapat diharapkan terjadinya integrasi pendatang ke dalam masyarakat lokal, apabila migrasi kini menjadi begitu massal sampai melampaui daya tampung lokasi itu, sehingga...
Sebagai Pendatang dan Perantau (2)
Perpindahan massal dan mekanisme integrasi
Pertanyaan di atas adalah masalah yang besar dan mendesak untuk dunia dan masyarakat kita sekarang, dengan jumlah pendatang yang begitu...
Sebagai Pendatang dan Perantau (1)
Beberapa tahun lalu, ketika jalan pagi di pinggir kota Atambua, saya menjumpai banyak keluarga pengungsi Timor Leste di situ. Mereka tidak lagi tinggal di...
Nebukadnezar: Raja Asyur atau Raja Babel? (6)
Penutup
“Nebukadnezar, raja orang-orang Asyur” dihadirkan oleh penyusun kitab Yudit dengan bertitik tolak pada tokoh sejarah yang benar-benar ada, yakni Nebukadnezar, raja Babel. Mendengar tentang...
Nebukadnezar: Raja Asyur atau Raja Babel? (5)
Kembali ke kitab Yudit, menurut suatu pendapat, kitab Yudit disusun sebagai bentuk perayaan kemenangan atas kekuatan asing. Bercermin pada Yudit, orang Yahudi didorong untuk...
Nebukadnezar: Raja Asyur atau Raja Babel? (4)
Mengenal kitab Yudit
Di kalangan ahli Kitab Suci tampaknya sampai sekarang belum tercapai kata sepakat apakah kesalahan itu – dan kesalahan-kesalahan lain dalam kitab Yudit...
Nebukadnezar: Raja Asyur atau Raja Babel? (3)
Ketidaktahuan atau kesengajaan?
Menjawab permasalahan ini, pendapat para ahli pada prinsipnya terbagi menjadi dua. Pendapat pertama, penyusun kitab Yudit melakukan kesalahan karena ketidaktahuan. Karena bukan...
Nebukadnezar: Raja Asyur atau Raja Babel? (2)
Nebukadnezar, raja Asyur yang memerintah di Niniwe
Layaknya kitab-kitab sejarah dalam Alkitab (bdk. 1Raj. 15:1, 9; 2Raj. 18:1), kitab Yudit dibuka dengan menyebut masa pemerintahan...